
Akibat Miras, Pria di Tenggarong Ditangkap Polisi Setelah Bacok Temannya dengan Pisau
Onlineku.info, KUTAI KARTANEGARA, Dipicu minuman keras seorang pria membacok kepala temannya sendiri saat sedang minum-minuman keras dirumahnya. Beruntung korban selamat